Matt Cutts: Sang Polisi Internet
October 12th, 2012, Written by: | Categories: Internet

Orang awam mungkin tidak akan kenal dengan Matt Cutts. Tetapi tidak halnya orang yang bergerak di bidang SEO, terutama SEO untuk Google. Dalam dunia SEO semua orang harus mendengar apa yang diucapkan pleh Matt Cutt. Kali ini Computesta akan memperkenalkan sosok orang ini kepada Anda.

Matt Cutts bergabung dengan Google pada tahun 2000 sebagai software engineer Google. Dialah yang menulis fitur filter search versi pertama pada Google. Saat ini dia menjabat kepala webspam. Dia yang bertanggung jawab untuk mengenyahkan webspam dari hasil pencarian. Jika penasaran apa itu webspam bisa baca blog kami mengenai spam blog.

Matt Cutts

Nge-spam? Kamu akan berhadapan dengan orang ini.

Matt Cutts yang mengepalai bidang anti Spam di dalam Google. Itu artinya, dialah orang yang berkuasa untuk mencabut Web Anda dari hasil pencarian Google. Dan konon, dia juga mampu menempatkan posisi Web Anda beberapa halaman ke belakang di hasil pencarian Google. Dia juga biasanya orang yang melaporkan perubahan terbaru yang terjadi pada Google. Dialah Matt Cutts.

Oleh karena itu tidak heran jika seorang ahli SEO sudah ada aturan tidak tertulis untuk mem-follow akun Twitter-nya.

Twitter Matt Cutts

Tampilan Twitternya sehari-hari

Mengikuti blog-nya.

Blog Matt Cutts

Tampilan blog miliknya…

Atau bahkan menonton videonya.

Video Matt Cutts

Seseorang sepertinya menonton ke-296 videonya…

Demikian seputar Matt Cutts, sang polisi Internet. Omong-omong dia punya banyak sekali fans. Tetapi penulis yakin, sebagian besar fans-nya pasti orang-orang yang berlatar belakang Internet marketing ataupun pakar SEO. Menurut kalian?

More about: , ,

3 Responses to “Matt Cutts: Sang Polisi Internet”

  1. pakar seo

    Hey, I think your blog might be having browser compatibility issues.
    When I look at your blog site in Opera, it looks fine but when opening in Internet Explorer, it has some overlapping.
    I just wanted to give you a quick heads up! Other then that, terrific blog!

    Reply

Leave a Reply